Oleh: Risqi Informasi Posted: 08 Mei 2017

MAHASISWA DIII KEBIDANAN, RAIH MEDALI PERAK DAN PERUNGGU DI POM RAYON III JAWA TENGAH

Pekan Olah Raga Mahasiswa (POM) Rayon III Jawa Tengah 2017 di laksanakan di Kota Magelang. Nurul Hayah Ayuni mahasiwa semester IV Prodi DIII Kebidanan ini meraih juara II dan mendapat medali perak di cabang olahraga Kempo Randori Putri Kelas 45 Kg. Perlombaan Kempo ini dilaksanakan di SMK N 1 Magelang pada tanggal 5-6 mei 2017 yang dikuti dari oleh UNSOED, UMP, IAIN Purwokerto, UM Magelang, Unikal dan Stikes Muhammadiyah Pekajangan.

 

Di Cabang Olahraga  Taekwondo Kyorugi under 49 Kg, mahasiswa Prodi III Kebidanan semester IV atas nama Peggy Wijayanti meraih gelar juara III dan mendaptkab medali perunggu. Pelombaan cabang ini di laksanakan di Kampus I Universitas Muhammadiyah Magelang tanggal 3 – 4 Mei 2017.
Para Pemenang lomba kejuaraan POM Rayon III Jawa tengah ini akan bertanding kembali di POM Provinsi. Wakil Ketua Stikes III yang sejak awal mendampingi mahasiswa di Magelang mengucapkan “Selamat buat Stikes Muhammadiyah Pekajangan dan Prodi DIII Kebidanan yang mendapatkan medali emas dan perunggu “
“Saya sangat senang dan bangga bisa mengharumkan nama Stikes Muhammadiyah Pekajangan” ungkap salah satu pemenang.(Risqi.doc)

Kutipan Al-Quran :

"Dan barang -siapa yang bertakwa kepada Allah, niscaya Allah menjadikan baginya kemudahan dalam urusannya. (Q.S At-Talaq: 4)"

Berita Lain